Wednesday 20 October 2010

Membuat Link atau shortcut di ubuntu

Link atau Shortcut pada linux gunaka ln.
Sebagai contoh link adalah di setiap home di cpanel sebagai default web folder adalah /home/user/www, sedangkan folder www sebenarnya tidak ada, yang ada adalah public_html. Untuk membuat link digunakan perintah “ln”      

#ln -s public_html   www         : membuat link www di current folder saat dibuat

#ln -s /home/user/public_htm /home/user/www
 

No comments:

Post a Comment